Hi ALL ,  welcome  |  MY SITE  |  PLEASE READ  |  THANK'S YOU ALL
Selamat datang di online learning, Ayo, terus belajar dan ilmu adalah teman yang paling baik. (kritik dan saran hubungi mhharismansur@gmail.com atau Hp. 081329653007)

Peran Karakter Ayah dalam Pembentukan Karakter Anak usia 5-12 tahun

Written By mhharismansur on Jumat, 21 Desember 2012 | 03.34


Peran karakter dari seorang ayah dalam pembentukan karakter anak (usia 5-12 tahun) sangatlah penting. Ayah adalah kepala keluarga, yang artinya ayah bertanggung jawab atas keluarganya. Ia merupakan figur yang dibanggakan oleh anak. Beberapa dari kita belajar karakter terbaik dari ayah kita. Sebuah studi baru-baru ini menekankan peran ayah dalam mengajar ketekunan secara khusus.
Peneliti dari Brigham Young University menemukan bahwa ketika ayah mengajarkan anak-anaknya ketekunan, anak-anak tersebut kemungkinan lebih terlibat di sekolah dan lebih kecil kemungkinannya untuk mengalami kenakalan. Para peneliti menemukan bahwa ketika seorang ayah berlatih tentang pengasuhan, anak-anaknya lebih cenderung untuk memiliki kegigihan dalam hidupnya.
Peran karakter dari seorang ayah dalam pembentukan karakter anak (usia 5-12 tahun) tidak semudah yang dibayangkan. Saat ini sulit bagi orangtua untuk melakukan apa yang dilakukan oleh sebuah keluarga tradisional. Ini adalah sebagian hasil dari “kemakmuran” sistem ekonomi. Anak-anak cenderung mengidolakan tokoh-tokoh dalam film dan mencontoh karakternya dan ada kemungkinan ingin menjadi seperti itu di kemudian hari. Ayah haruslah menjadi contoh terbaik bagi anaknya. Agar si anak merasa bangga mempunyai ayah seperti Anda. Maka anak pun akan mencontoh Anda seperti halnya ia mencontoh karakter dalam film. Ayah harus dapat bersikap tegas tapi bukan berarti menjadi diktator. Dan juga harus dapat membuka komunikasi untuk berdialog dengan anak agar anak tidak merasa canggung untuk mengungkapkan keinginannya. Tampung semua keinginannya dan saringlah, bicarakan tentang keinginan yang pantas untuk usianya dan mana yang tidak. Karena anak kecil cenderung ingin cepat menjadi orang dewasa.
Mengingat peran karakter dari seorang ayah dalam pembentukan karakter anak (usia 5-12 tahun) tidak lepas dari bagaimana si ayah berperilaku di dalam rumah. Dan harus diingat, jika Anda adalah orangtua, Anda harus terlebih dahulu mengembangkan ikatan kepercayaan dengan anak Anda, dan kemudian Anda akan dapat memiliki dampak positif pada perilaku anak Anda.
sumber : klik disini
Artikel yang berkaitan
  • Mengajarkan Disiplin Pada Anak Usia 5 – 12 Tahun
  • Perkembangan Emosi Anak 5-12 Tahun
  • Sikap Orangtua Dalam Pertengkaran Kakak Adik
  • Cara Menghadapi Anak Sensitif
  • Peran Ibu Terhadap Anak Perempuan Usia 5-12 Tahun
  • Pentingnya Lingkungan Keluarga Dalam Membentuk Kepribadian Anak
  • Tips Mengetahui Perkembangan Anak usia 5 – 12 Tahun
  • Mengatasi Kecemburuan Pada Adik Baru Usia 5-12 Tahun
  • Menanamkan Kepedulian Sosial Pada Anak
  • Peran Keluarga Terhadap Perkembangan Anak (Usia 5-12 Tahun)
  • Memahami Bahasa Tubuh Anak Usia 5 – 12 Tahun
  • Memilih Waktu Berkualitas dengan Si Kecil
  • Cara Melatih Anak Tidur Sendiri Usia 5-12 Tahun
  • Pentingnya Mendampingi Si Kecil Saat Belajar
  • Pentingnya Design Kamar Tidur Anak
  • Peran Ayah Terhadap Anak Perempuan Usia 5-12 Tahun
  • Tips Menciptakan Komunikasi Yang Baik Dengan Anak
  • Anak & Teknologi : Batasan Penggunaan Internet (Usia 5-12 Tahun)
  • Kenali Karakter Anak Usia 5 – 12 Tahun
  • Tips Agar Anak Lebih Berani
  • Tips Cepat Bisa Membaca Untuk Anak
  • Hukuman Yang Sesuai Untuk Anak
  • Perkembangan Fisik Anak Usia 5 – 12 Tahun
  • Cara Meningkatkan Motivasi Belajar Anak
  • Mengatasi Persaingan antar Saudara (usia 5-12 tahun)
  • 3 Tips Menghadapi Anak Berbohong (Usia 5-12 Tahun)
  • Jika Si Kecil Suka Berdandan (Usia 5-12 Tahun)
  • Mengatasi Anak Yang Galak
  • Peran Pola Asuh Orangtua dalam Pembentukan Karakter Anak (usia 5-12 tahun)
  • Langkah Awal dalam Pendidikan Karakter Anak (usia 5-12 tahun)
  • Mempersiapkan Anak Di Lingkungan Baru (Usia 5-12 Tahun)
  • Melatih Disiplin Waktu pada anak (usia 5-12thn)
  • Peran Pendidikan Karakter Dalam Melengkapi Kepribadian Anak (usia 5 – 12 tahun)
  • Ibu Bekerja : Tips menjaga komunikasi dengan anak (usia 5-12thn)
  • Memilih kegiatan luar sekolah yang tepat untuk anak (usia 5-12thn)
  • Peran Karakter Ayah dalam Pembentukan Karakter Anak usia 5-12 tahun
  • Pengaruh Waktu Tidur Terhadap Prestasi Anak Usia 5 – 12 Tahun
  • Perbedaan Pola Asuh Anak Perempuan dan Laki-laki Di Usia 5-12 Tahun
  • Tips Mengajarkan Anak Usia 5-12 Tahun dalam Memanfaatkan Uang
  • Pentingnya Mendampingi Anak Usia 5-12 Tahun Saat Menonton Televisi
  • Manfaat Bermain di Luar Rumah Bagi Anak Usia 5 – 12 Tahun
  • Perilaku Bullying Pada Anak Usia 5 -12 Tahun
  • Penyebab Anak Usia 5 – 12 Th Tak Betah di Rumah
  • Pengaruh Permainan Pada Perkembangan Anak (usia 5-12 tahun)
  • Homeshooling: Pilihan Tepatkah untuk Anak Usia 5-12 Tahun
  • Keterampilan Motorik pada Anak Usia 5 – 12 Tahun
  • Pengaruh Diskriminasi Pada Anak (usia 5-12 tahun)
  • Pentingnya Intensitas Komunikasi Orang Tua Pada Anak (usia 5-12 tahun)
  • Pengaruh Tayangan Televisi Terhadap Perkembangan Anak (usia 5-12 tahun)
  • Pengaruh Penggunaan Telepon Selular Terhadap Anak (usia 5-12 tahun)
  • Dampak Perkembangan Teknologi untuk Anak Usia 5-12 Tahun
  • Tidak ada komentar:

    Posting Komentar