Hi ALL ,  welcome  |  MY SITE  |  PLEASE READ  |  THANK'S YOU ALL
Selamat datang di online learning, Ayo, terus belajar dan ilmu adalah teman yang paling baik. (kritik dan saran hubungi mhharismansur@gmail.com atau Hp. 081329653007)

Tips Memilih Mainan Anak-Anak Yang Aman

Written By mhharismansur on Senin, 31 Desember 2012 | 01.22

by  ·
Tips Memilih Mainan Anak-Anak tentunya ada beragam.  Toko mainan yang menjual mainan dari berbagai jenis dan untuk berbagai usia anak, mulai dari bayi, balita sampai anak-anak usia sekolah. Meski bayi dan balita membutuhkan mainan yang sesuai perkembangan mereka, namun pemilihan jenis mainan untuk mereka harus sangat diperhatikan karena usia yang masih rentan dan tidak semua mainan sesuai untuk mereka. Dalam memilih mainan untuk si kecil buah hati tercinta, anda bisa mempertimbangkan beberapa hal di bawah ini:
  • Baca baik-baik petunjuk bahan pembuatan, jangan sampai mainan mengandung bahan atau zat berbahaya yang dapat merusak kesehatan si kecil di kemudian hari
  • Beli mainan yang sesuai dengan tahapan usia dan kemampuan si kecil. Baca dengan seksama batasan umur anak yang tertera pada kemasan mainan
  • Pilih mainan yang aman, jangan memberi mainan yang ukurannya terlalu kecil. Bayi dan Balita seringkali memasukkan ke mulutnya semua benda yang menurutnya menarik, mainan yang terlalu kecil dapat saja tertelan jika ia memasukkannya ke mulut

Tips Memilih Mainan Anak-Anak Yang Merangsang Kemampuan Otak

Mainan sebaiknya tidak hanya dapat menghibur buah hati anda tapi juga dapat merangsang kemampuan otak dan panca indera anak. Di masa tumbuh kembang, mainan sebaiknya juga dapat melatih pertumbuhan fisik, kognitif dan efektif anak. Pilih jenis mainan yang dapat merangsang dan meningkatkan kemampuan panca indera bayi dan balita, misalnya mainan yang berwarna warni dan dapat mengeluarkan bunyi jika disentuh atau mainan yang memiliki bermacam macam tekstur – mainan seperti itu dapat merangsang dan meningkatkan kemampuan penglihatan anak, pendengaran dan indera peraba si kecil.
Untuk anak usia balita, sebaiknya biarkan ia memilih sendiri jenis mainan yang membuatnya senang dan nyaman, lalu biarkan ia berexplorasi. Namun arahkan agar mainan yang dipilihnya itu bernilai plus, dalam arti dapat merangsang kemampuannya. Misalnya, untuk melatih kemampuan motorik kasar, mainan seperti alat musik atau bola adalah pilihan yang sangat baik.
Untuk melatih kemampuan motorik halus dan imajinasi, mainan seperti clay dan puzzle merupakan pilihan yang tepat. Mainan pendukung role-playing games seperti alat-alat kedokteran, peralatan memasak atau perabotan rumah rumahan dapat melatih afeksi, melatih sensitivitas anak terhadap lingkungan, mengenalkan anak pada tanggung jawab serta dapat memenuhi rasa ingin tahu anak. Demikian Tips Memilih Mainan Anak-Anak
sumber : klik disini
Artikel yang berkaitan
  • Tips Memilih Mainan Anak-Anak Yang Aman
  • Memilih Mainan Edukatif untuk Anak
  • Tips Memilih Mainan Anak Usia 2 Tahun
  • Ipad Games, Amankah Untuk Anak Usia 2-5 Tahun?
  • Tips Memilih Mainan Anak Usia 3 Tahun
  • Tips Memilih Mainan Anak Usia 4 Tahun
  • Tips Memilih Mainan Anak Usia 5 Tahun
  • Dampak Permainan Interaktif Pada Balita
  • Mainan Yang Dianjurkan Untuk Anak Usia 2 Tahun
  • Mainan Yang Dianjurkan Untuk Anak Usia 3 Tahun
  • Cari Tahu: Amankah Mainan Naik Tangga Untuk Balita 2-5 Tahun?
  • Dampak Permainan Tradisional Pada Balita
  • Mainan Yang Dianjurkan Untuk Anak Usia 4 Tahun
  • Mainan Online Balita 2-5 Tahun
  • Mainan Yang Dianjurkan Untuk Anak Usia 5 Tahun
  • Mainan Yang Dihindari Untuk Anak Usia 2 Tahun
  • Tips Memilih Mainan Anak Hiperaktif Usia 2-5 Tahun
  • Aneka Mainan Anak Laki-Laki Berusia 2-5 Tahun
  • Aneka Mainan Yang Mencerdaskan Anak Usia 2-5 Tahun
  • Balita 2-5 Tahun: Mainan Prasekolah
  • Usia 2-5 Tahun: Mainan Anak Perempuan yang Sesuai
  • Manfaat Bermain Sambil Belajar Untuk Anak 2-5 Tahun
  • Membeli Mainan Murah Dan Aman Untuk Anak 2-5 Tahun
  • Menciptakan Suasana Belajar Lewat Games Bagi Anak 2-5 Tahun
  • Apakah Manfaat Bermain Bagi Anak 2-5 Tahun?
  • Pentingnya Peran Orang Tua Memilih Mainan Untuk Balita 2-5 Tahun
  • Permainan Interaktif Audio
  • Permainan Interaktif Cara Berfikir Cepat
  • Balita 2-5 Tahun Perlu Mainan Motorik
  • Kembangkan Kecerdasan Dengan Mainan Untuk Otak Kanan Balita 2-5 Tahun
  • Bermain Sambil Belajar Dengan Permainan Outdoor Untuk Balita 2-5 Tahun
  • Cara Jitu Rangsang Kecerdasan Anak 2-5 Tahun Dengan Mainan
  • Permainan Interaktif Menyusun Kata
  • Ciri Dan Manfaat Dari Permainan Anak Balita 2-5 Tahun Yang Edukatif
  • Bagaimana Mengasah Imajinasi Anak Dengan Bermain Peran
  • Berbagai Jenis Mainan Anak Balita 2-5 Tahun Yang Paling Populer
  • Asah Imajinasi Anak Sejak Balita
  • Jenis Mainan Anak Balita 2-5 Tahun Yang Bagus Buat Perkembangan Otak Anak
  • Dapatkan Mainan Edukatif Agar Balita 2-5 Tahun Senang Belajar
  • Mainan Yang Sebaiknya Dihindari dari Anak Usia 3 Tahun
  • Apa Saja Mainan Yang Merangsang Pola Pikir Anak 2-5 Tahun?
  • Belajar Sambil Bermain Untuk Anak Balita 2-5 Tahun Dengan Buku Dan CD Interaktif
  • Mainan Yang Sebaiknya Dihindari dari Anak Usia 4 Tahun
  • Kumpulan Tips Memilih Mainan Balita 2-5 Tahun
  • Bagaimana Mainan Balita 2-5 Mempengaruhi Perkembangan Kreativitas Anak?
  • Memilih Ragam dan Manfaat Mainan Balita 2-5 Tahun
  • Bagaimana Mainan Bahasa Meningkatkan Kecerdasan Balita 2-5 Tahun?
  • Mengasah Perkembangan Motorik Balita 2 – 5 Tahun Lewat Mainan
  • Tidak ada komentar:

    Posting Komentar