Hi ALL ,  welcome  |  MY SITE  |  PLEASE READ  |  THANK'S YOU ALL
Selamat datang di online learning, Ayo, terus belajar dan ilmu adalah teman yang paling baik. (kritik dan saran hubungi mhharismansur@gmail.com atau Hp. 081329653007)

Permainan Interaktif Audio

Written By mhharismansur on Senin, 31 Desember 2012 | 00.15

Tanpa disadari, kemajuan teknologi membawa banyak perubahan pada hidup manusia, demikian halnya dengan cara mendidik anak yang juga mengalami kemajuan. Kini, teknologi memiliki peran cukup besar dalam proses belajar anak. Namun tak bisa dipungkiri, keberadaan teknologi tak hanya menimbulkan dampak positif bagi kecerdasan anak, namun juga dapat menimbulkan dampak negatif, diantaranya kurangnya aktivitas anak.
Audio menjadi media yang sudah tidak asing lagi dengan manusia, bahkan saat ini audio sudah menjadi bagian dari gaya hidup mereka, misalnya : CD, VCD, home theater, audio streaming, sound sistem, dan lain-lain. Anak-anak zaman sekarang sudah mulai bersentuhan dengan audio sejak dalam kandungan, misalnya musik yang diperdengarkan ke perut ibu dengan menggunakan headset.
Saat ini, banyak sekolah-sekolah yang menerapkan metode pembelajaran menggunakan audio, khususnya untuk anak usia dini. Beragam permainan edukatif maupun interaktif menggunakan media audio yang ditawarkan seringkali membuat orangtua tertarik karena banyak sekali keuntungan yang diperoleh melalui permainan tersebut.

Keuntungan permainan interaktif audio

Anak bisa bermain sambil belajar, selain itu anak lebih mudah berkonsentrasi karena selama belajar siswa menggunakan headset sehingga anak bisa mendengar dan menyimak semua ucapan guru dan audio yang diputar tanpa gangguan suara bising atau ramai dari lingkungan sekitar.
Permainan interaktif audio tidak hanya difokuskan kepada:  kemampuan berbicara, membaca, bernyanyi, berhitung, dan berbahasa, tetapi juga interaksi sosial. Banyak jenis alat bermain yang menggunakan audio, diantaranya adalah : mainan aneka bentuk yang dilengkapi audio yang bisa berbicara, bernyanyi, dan bercerita, audio CD, VCD, DVD yang berisi pelajaran, percakapan, maupun lagu, game dan software interaktif yang berisi permainan dan program komputer interaktif untuk mata pelajaran tertentu, dan masih banyak yang lainnya.
Anak usia 2-5 tahun memang selalu ingin bermain, karena itu sebagai orangtua, Anda harus bisa menyelipkan pelajaran di dalam permainan anak. Melalui permainannya, mereka akan belajar mengenali banyak hal sehingga kecerdasan dan kreatifitasnya semakin terasah sempurna. Bermain sambil belajar untuk anak usia 2-5 tahun merupakan pendidikan yang terbaik karenanya ciptakan suasana bermain yang menyenangkan agar anak tidak akan cepat bosan.
sumber : klik disini
Artikel yang berkaitan
  • Tips Memilih Mainan Anak-Anak Yang Aman
  • Memilih Mainan Edukatif untuk Anak
  • Tips Memilih Mainan Anak Usia 2 Tahun
  • Ipad Games, Amankah Untuk Anak Usia 2-5 Tahun?
  • Tips Memilih Mainan Anak Usia 3 Tahun
  • Tips Memilih Mainan Anak Usia 4 Tahun
  • Tips Memilih Mainan Anak Usia 5 Tahun
  • Dampak Permainan Interaktif Pada Balita
  • Mainan Yang Dianjurkan Untuk Anak Usia 2 Tahun
  • Mainan Yang Dianjurkan Untuk Anak Usia 3 Tahun
  • Cari Tahu: Amankah Mainan Naik Tangga Untuk Balita 2-5 Tahun?
  • Dampak Permainan Tradisional Pada Balita
  • Mainan Yang Dianjurkan Untuk Anak Usia 4 Tahun
  • Mainan Online Balita 2-5 Tahun
  • Mainan Yang Dianjurkan Untuk Anak Usia 5 Tahun
  • Mainan Yang Dihindari Untuk Anak Usia 2 Tahun
  • Tips Memilih Mainan Anak Hiperaktif Usia 2-5 Tahun
  • Aneka Mainan Anak Laki-Laki Berusia 2-5 Tahun
  • Aneka Mainan Yang Mencerdaskan Anak Usia 2-5 Tahun
  • Balita 2-5 Tahun: Mainan Prasekolah
  • Usia 2-5 Tahun: Mainan Anak Perempuan yang Sesuai
  • Manfaat Bermain Sambil Belajar Untuk Anak 2-5 Tahun
  • Membeli Mainan Murah Dan Aman Untuk Anak 2-5 Tahun
  • Menciptakan Suasana Belajar Lewat Games Bagi Anak 2-5 Tahun
  • Apakah Manfaat Bermain Bagi Anak 2-5 Tahun?
  • Pentingnya Peran Orang Tua Memilih Mainan Untuk Balita 2-5 Tahun
  • Permainan Interaktif Audio
  • Permainan Interaktif Cara Berfikir Cepat
  • Balita 2-5 Tahun Perlu Mainan Motorik
  • Kembangkan Kecerdasan Dengan Mainan Untuk Otak Kanan Balita 2-5 Tahun
  • Bermain Sambil Belajar Dengan Permainan Outdoor Untuk Balita 2-5 Tahun
  • Cara Jitu Rangsang Kecerdasan Anak 2-5 Tahun Dengan Mainan
  • Permainan Interaktif Menyusun Kata
  • Ciri Dan Manfaat Dari Permainan Anak Balita 2-5 Tahun Yang Edukatif
  • Bagaimana Mengasah Imajinasi Anak Dengan Bermain Peran
  • Berbagai Jenis Mainan Anak Balita 2-5 Tahun Yang Paling Populer
  • Asah Imajinasi Anak Sejak Balita
  • Jenis Mainan Anak Balita 2-5 Tahun Yang Bagus Buat Perkembangan Otak Anak
  • Dapatkan Mainan Edukatif Agar Balita 2-5 Tahun Senang Belajar
  • Mainan Yang Sebaiknya Dihindari dari Anak Usia 3 Tahun
  • Apa Saja Mainan Yang Merangsang Pola Pikir Anak 2-5 Tahun?
  • Belajar Sambil Bermain Untuk Anak Balita 2-5 Tahun Dengan Buku Dan CD Interaktif
  • Mainan Yang Sebaiknya Dihindari dari Anak Usia 4 Tahun
  • Kumpulan Tips Memilih Mainan Balita 2-5 Tahun
  • Bagaimana Mainan Balita 2-5 Mempengaruhi Perkembangan Kreativitas Anak?
  • Memilih Ragam dan Manfaat Mainan Balita 2-5 Tahun
  • Bagaimana Mainan Bahasa Meningkatkan Kecerdasan Balita 2-5 Tahun?
  • Mengasah Perkembangan Motorik Balita 2 – 5 Tahun Lewat Mainan
  • Tidak ada komentar:

    Posting Komentar