Hi ALL ,  welcome  |  MY SITE  |  PLEASE READ  |  THANK'S YOU ALL
Selamat datang di online learning, Ayo, terus belajar dan ilmu adalah teman yang paling baik. (kritik dan saran hubungi mhharismansur@gmail.com atau Hp. 081329653007)

Bagaimana Mainan Bahasa Meningkatkan Kecerdasan Balita 2-5 Tahun?

Written By mhharismansur on Minggu, 30 Desember 2012 | 22.52

by  ·
Mainan Bahasa Meningkatkan KecerdasanBalita 2-5 Tahun sangat cocok bagi anda yang memiliki anak yang baru saja belajar bicara. Semakin maju zaman, semakin beragam mainan anak yang canggih. Beberapa permainan seperti permainan bahasa dapat dimanfaatkan orangtua untuk mencerdaskan anaknya. Dengan mainan, mereka akan belajar mengucap dan memperbanyak perbendaharaan kata yang mereka miliki. Bagi anak usia 3-5 tahun yang sudah lancar berbicara, mereka bisa diajarkan bahasa asing dengan mainan bahasa. Mainan ini biasanya berupa tombol-tombol yang jika ditekan akan mengeluarkan suara. Mainan ini tersedia dari harga yang murah sampai harga yang mahal. Bermain sambil belajar bagi anak usia 2-5 tahun akan sangat bermanfaat bagi perkembangan kecerdasan anak. Pada usia ini kecerdasan anak harus diasah, karena perkembangan kecerdasan pada usia ini akan sangat berpengaruh para perkembangan selanjutnya.

Mainan Bahasa Meningkatkan Kecerdasan Balita 2-5 Tahun; Jenis-Jenisnya

Mainan bahasa kini sudah banyak sekali ragamnya. Ada yang berbentuk buku digital yang dapat mengeluarkan suara jika ditunjuk dengan pulpen khusus. Buku ini memiliki tema yang beragam, mulai dari angka, huruf, benda, hewan, dan sebagainya. Pilihan bahasanyapun beragam, namun biasanya tersedia bahasa Indonesia dan bahasa Inggris. Inilah alasan mengapa mainan bahasa dapat meningkatkan kecerdasan balita , dengan bermain anak juga akan mempelajari bahasa asing. Ada juga mainan bahasa berbentuk netbook kecil yang dapat dilipat. Biasanya mainan ini memiliki banyak tombol yang bisa ditekan dan mengeluarkan suara. Jika anda menginginkan mainan yang lebih murah, anda bisa membeli software mainan bahasa untuk komputer, sehingga anda cukup memutar CD di komputer dan permainan bahasa bisa dimainkan. Semua permainan bahasa ini tentu saja bermanfaat bagi anak, anda bisa memilih jenis yang sesuai dengan budget anda.

Mainan Bahasa Meningkatkan Kecerdasan Balita 2-5 Tahun; Memilih Yang tepat

Langkah awal yang harus anda lakukan adalah menentukan budget. Jika budget anda tinggi, tentu saja anda bisa membeli mainan yang disukai anak anda tanpa mengkhawatirkan keuangan. Namun anda juga harus mempertimbangkan bagaimana anak anda memperlakukan mainannya. Anak yang cenderung aktif dan suka membanting mainan, sebaiknya dibelikan software permainan bahasa untuk komputer. Sehingga anda bisa mengawasinya saat bermain. Untuk anak usia 2 tahun, sebaiknya jangan dibelikan pemainan bahasa asing dulu, karena mereka belum bisa berbahasa Indonesia dengan baik sehingga dikuatirkan mereka akan bingung dalam menggunakan bahasa yang benar. Anda bisa memanfaatkan mainan bahasa untuk mengembangkan kecerdasan berbahasa bagi anak anda.
sumber : klik disini
Artikel yang berkaitan
  • Tips Memilih Mainan Anak-Anak Yang Aman
  • Memilih Mainan Edukatif untuk Anak
  • Tips Memilih Mainan Anak Usia 2 Tahun
  • Ipad Games, Amankah Untuk Anak Usia 2-5 Tahun?
  • Tips Memilih Mainan Anak Usia 3 Tahun
  • Tips Memilih Mainan Anak Usia 4 Tahun
  • Tips Memilih Mainan Anak Usia 5 Tahun
  • Dampak Permainan Interaktif Pada Balita
  • Mainan Yang Dianjurkan Untuk Anak Usia 2 Tahun
  • Mainan Yang Dianjurkan Untuk Anak Usia 3 Tahun
  • Cari Tahu: Amankah Mainan Naik Tangga Untuk Balita 2-5 Tahun?
  • Dampak Permainan Tradisional Pada Balita
  • Mainan Yang Dianjurkan Untuk Anak Usia 4 Tahun
  • Mainan Online Balita 2-5 Tahun
  • Mainan Yang Dianjurkan Untuk Anak Usia 5 Tahun
  • Mainan Yang Dihindari Untuk Anak Usia 2 Tahun
  • Tips Memilih Mainan Anak Hiperaktif Usia 2-5 Tahun
  • Aneka Mainan Anak Laki-Laki Berusia 2-5 Tahun
  • Aneka Mainan Yang Mencerdaskan Anak Usia 2-5 Tahun
  • Balita 2-5 Tahun: Mainan Prasekolah
  • Usia 2-5 Tahun: Mainan Anak Perempuan yang Sesuai
  • Manfaat Bermain Sambil Belajar Untuk Anak 2-5 Tahun
  • Membeli Mainan Murah Dan Aman Untuk Anak 2-5 Tahun
  • Menciptakan Suasana Belajar Lewat Games Bagi Anak 2-5 Tahun
  • Apakah Manfaat Bermain Bagi Anak 2-5 Tahun?
  • Pentingnya Peran Orang Tua Memilih Mainan Untuk Balita 2-5 Tahun
  • Permainan Interaktif Audio
  • Permainan Interaktif Cara Berfikir Cepat
  • Balita 2-5 Tahun Perlu Mainan Motorik
  • Kembangkan Kecerdasan Dengan Mainan Untuk Otak Kanan Balita 2-5 Tahun
  • Bermain Sambil Belajar Dengan Permainan Outdoor Untuk Balita 2-5 Tahun
  • Cara Jitu Rangsang Kecerdasan Anak 2-5 Tahun Dengan Mainan
  • Permainan Interaktif Menyusun Kata
  • Ciri Dan Manfaat Dari Permainan Anak Balita 2-5 Tahun Yang Edukatif
  • Bagaimana Mengasah Imajinasi Anak Dengan Bermain Peran
  • Berbagai Jenis Mainan Anak Balita 2-5 Tahun Yang Paling Populer
  • Asah Imajinasi Anak Sejak Balita
  • Jenis Mainan Anak Balita 2-5 Tahun Yang Bagus Buat Perkembangan Otak Anak
  • Dapatkan Mainan Edukatif Agar Balita 2-5 Tahun Senang Belajar
  • Mainan Yang Sebaiknya Dihindari dari Anak Usia 3 Tahun
  • Apa Saja Mainan Yang Merangsang Pola Pikir Anak 2-5 Tahun?
  • Belajar Sambil Bermain Untuk Anak Balita 2-5 Tahun Dengan Buku Dan CD Interaktif
  • Mainan Yang Sebaiknya Dihindari dari Anak Usia 4 Tahun
  • Kumpulan Tips Memilih Mainan Balita 2-5 Tahun
  • Bagaimana Mainan Balita 2-5 Mempengaruhi Perkembangan Kreativitas Anak?
  • Memilih Ragam dan Manfaat Mainan Balita 2-5 Tahun
  • Bagaimana Mainan Bahasa Meningkatkan Kecerdasan Balita 2-5 Tahun?
  • Mengasah Perkembangan Motorik Balita 2 – 5 Tahun Lewat Mainan
  • Tidak ada komentar:

    Posting Komentar