Leukemia adalah salah satu jenis kanker yang dirasakan paling berbahaya. Karena penyakit ini disebabkan oleh adanya sel kanker yang tumbuh di dalam darah manusia. Dengan adanya sel kanker pada darah manusia ini menyebabkan darah memproduksi sel darah putih secara berlebih. Sehingga sel darah putih membunuh semua yang dianggapnya sebagai virus dan kuan termasuk juga sel darah merah. Perawatan penyakit ini harus dilakukan secara tepat. Terkadang, terdapat efek samping emosional setelah perawatan leukemia itu diberikan.
Beberapa cara digunakan dalam pengobatan penyakit leukemia ini. misalnya dengan kemoterapi atau penggunaan beberapa jenis obat, radioterapi dengan penyinaran sinar-x dan juga usaha untuk menemukan cangkok sumsum tulang belakang yangcocok bagi si penderita. Semuanya adalah usaha untuk membunuh sel kanker yang ada di dalam darah.
Berikut adalah beberapa efek samping emosional setelah perawatan leukemia.
1. Harapan untuk menjadi sembuh
Ini adalah hal terbesar yang ada seteah proses perawatan. Setiap orang tentu ingin menjadi sembuh dan dapat hidup normal. Demikian pula yang dirasakan oleh penderita penyakit ini. setelah perawatan, tentu ada sebuah harapan yang besar untuk dapat sembuh dan bertahan. Terutama setelah menjalani proses perawatan.
Proses perawatan setelah penyembuhan biasanya membutuhkan waktu yang lebih lama. Dalam waktu inilah, pasien akan melihat hidup dengan lebih tegar dan benar-benar menghargai kehidupan yang masih diberikan kepadanya.
Proses perawatan setelah penyembuhan biasanya membutuhkan waktu yang lebih lama. Dalam waktu inilah, pasien akan melihat hidup dengan lebih tegar dan benar-benar menghargai kehidupan yang masih diberikan kepadanya.
2. Perubahan mental
Disadari atau tidak, akan ada efek samping secara mental setelah perawatan. Penderita tentu akan kembali terjun ke dalam masyrakat dan masyarakat tentu akan mengindra bahwa dirinya adalah pasien leukemia. Ada sebagian yang menaruh simpati namun juga ada sebagian yang lain yang bersikap justru negatif.
Penderita harus dapat menghadapi kedua jenis orang ini dengan sangat bijak. Apapun yang mereka lakukan kepadanya dirinya harus diambil sisi positifnya saja. Jangan sampai yang memberikan penilaian negatif justru membuat dampak negatif pada proses penyembuhan yang dilakukan.
Efek samping emosional setelah perawatan leukemia jelaslah pasti ada. Semuanya akan menyertai kehidupan si penderita dan menempanya untuk menjadi manusia yang lebih kuat lagi.
sumber : artikel kesehatan.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar